Open House GI BEI UKDW bersama Siswa SMA Marsudi Rini Muntilan

Pada tanggal 31 Agustus 2022 Galeri  Investasi BEI UKDW (GI BEI UKDW) menerima kunjungan dari siswa SMA Marsudi Rini Muntilan. Dalam kunjungan tersebut Siswa dan guru  dapat melihat perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia secara real time. Pada kesempatan tersebut pengelola galeri investasi juga memberikan edukasi terkait mekanisme transaksi saham di Bursa Efek Indonesia.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top
X