Humas Pemda DIY menggelar kompetisi video pendek dan poster dengan total hadiah Rp48 juta, terkait dengan suka-duka penanganan pandemi di Jogja dengan rincian sebagai berikut:
1. Tema Lomba
Terdapat beberapa tema lomba yang dapat dipilih sesuai dengan kapasitas dan preferensi peserta, yakni:
a. Kolaborasi Menangani Pandemi
b. Ketahanan dan Recovery Ekonomi Pasca Pandemi
c. Kontribusi Pribadi dalam Implementasi Protokol Kesehatan dan Vaksinasi
2. Periode Lomba : Lomba akan digelar mulai 1-30 November 2021.
3. Pengiriman dapat dilakukan melalui s.id/submithumasjogja maksimal dikirimkan pada 30 November 2021 pukul 23.59 WIB.
4. Syarat dan ketentuan lengkap bisa disimak di s.id/lombahumasjogja
5 Dewan Juri
Ifa Isfansyah (Sineas, Produser Film)
Dr. Sumbo Tinarbuko (Dosen Prodi Desain Komunikasi Visual, FSR ISI Yogyakarta)
6. Hadiah:
a. . Lomba Video:
Juara I: 10.000.000
Juara II: 7.500.000
Juara III: 5.000.000
Juara Favorit: 2.500.000
b. Lomba Poster/Desain grafis:
Juara I: 7.500.000
Juara II: 5.000.000
Juara III: 2.500.000
Juara Favorit: 1.000.000
Segera kirim karya terbaikmu ya Lur! Kami tunggu ya 😊
#LombaVideo
#LombaPoster
#InfoLomba
#LombaHumas
#JojaIstimewa